PROFIL E-YOUNG /YIYOUNG AFTER SCHOOL






Profil dan Fakta E-Young After School – Member dari girlband After School ini bernama lengkap Noh Lee Young. E-Young adalah nama panggilannya dan nama kecilnya adalah Lilli. E-Young merupakan member After School yang memiliki suara lebih baik dibanding member lainnya. E-Young memenangkan banyak kontes/festival menyanyi. Berikut fakta menarik dan profil E-Young.
Name: E-young (이영)
Real Name:
Noh Yiyoung (노이영)
Position in Group: Vocalist
Date of Birth: 16th August 1992
Hometown: Chuncheon
Star Sign: Leo
Height: 167cm
Weight: 45kg
Blood Type: A
Star Sign: Leo
Cyworld: www.cyworld.com/yiyoungnoh
Twitter: www.twitter.com/Eyoung0816
Misc. Information:
• Goes to Chuncheon Agricultural High School & attended K-Note Music Academy
• Plays the guitar, electric guitar, bass, drums, piano, flute & cello.
• Skilled in popping & locking and ballet.
• Composes music.
• Has won countless awards for singing, dancing, piano and cello playing.
• Has won gold at the 2007 Gangwon Province Teen Song Festival as well as the grand prize at the 2008 Dong Song Festival.
• Currently attends Kyunghee University, majoring in intrumental music.
fakta menarik :

  • Tahun 2007, E-Young memenangkan Gold pada festival lagu remaja di provinsi Gangwon
  • Tahun 2008, E-Young memengankan hadiah tertinggi pada festival Song Dong
  • E-Young tergabung dalam sub group “After School Blue”
  • Penampilan pertama E-Young adalah pada MBC Gayo Daejun 2010
  • E-Young jago bermain piano, gitar, gitar elektrik, drum, bass, cello, dan juga mampu mengubah musik
  • E-Young banyak memenangkan penghargaan dalam bernyanyi, bermain piano dan cello
  • E-Young adalah generasi keempat dari After School



3 komentar:

  1. ckckck hebat ya, kalau ada kesempatan SOLO mungkin dia akan keluar dari Girl Band After School

    BalasHapus
  2. Aku sangat rindu dengan nya, lihatlah profil nya di instagram? Sepertinya dia sangat amat jauh dari member after school😭 Mengapa amat amat sangat aku mengidolakan nya? Karena dia mempunyai seni musik yang sangat bagus, dia juga sangat cantik. Mungkin fan girl korea sekarang sedang melupakan nya. Apa hanya aku yang rindu padanya?

    BalasHapus
    Balasan
    1. Bukan cuma kamu kok, aku juga kangen dia. Sedih liat following nya 0 padahal dia multi talent bisa jadi composer kayak Bumzu dan Woozi. Di Korea dia underrated tapi fans luar dia banyak. Aku juga ngga tau kenapa bisa suka sama dia pas muncul bareng AS langsung suka sama dia.

      Hapus